jangan remehkan dirimu, karna kamu istimewa, bagiku
jaga dirimu, karna disana ada bersemayam hatiku
bertaruh rindu, aku kalah
Dirimulah yang selalu kuperbincangkan dengan Tuhan
Aku rela menunggu 1000 tahun demi masuk syurga bersamamu
senyumanmu mengalahkan sinar mentari
tatapanmu mengalahkan sinar rembulan
harapanku telah pupus namun cintaku takkan mati
dimananpun berada, aku tak melihat apa-apa kecuali dirimu
Tutur katamu menentramkan hatiku
meskipun dia ingin menaruh bintang ditanganku, tapi aku tetap akan memilihmu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar